Minggu, 23 November 2008
Akhirnya........
Setelah sekian lama vakum dari dunia per-blog-an akibat koneksitas dan rutinitas yang sangat padat, akhirnya saat ini saya bisa kembali menuangkan pikiran, ide, dan curhatan saya dalam blog ini. Terima kasih buat teman-teman yang telah menginstalasi Speedy di rumah saya... semoga dengan koneksitas tanpa batas ini, saya kembali dikenal lagi di dunia maya.... hehehehe...
oia, buat komunitas AM Makassar yang berulang tahun pada tgl 19 11 08 kemarin, saya ucapkan selamat ultah, semoga sukses, dan semoga komunitas ini dapat memberikan nilai tambah bagi para anggota khususnya dan masyarakat luas pada umumnya... mohon maap karena tidak bisa ikut dalam acara ultah dan peluncuran buku "Ijo anget-anget"nya....
oia, buat komunitas AM Makassar yang berulang tahun pada tgl 19 11 08 kemarin, saya ucapkan selamat ultah, semoga sukses, dan semoga komunitas ini dapat memberikan nilai tambah bagi para anggota khususnya dan masyarakat luas pada umumnya... mohon maap karena tidak bisa ikut dalam acara ultah dan peluncuran buku "Ijo anget-anget"nya....
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar